Ya Ilahi . Wahai Yang Maaf-Nya lebih sering dari siksa-Nya Wahai Yang Ridha-Nya lebih besar dari murka-Nya Wahai Yang Selalu menganugerahkan Ampunan pada makhluk-Nya Wahai Yang Selalu Menerima Taubat hamba-Nya Ampunilah segala dosa hamba-Mu yang hina ini Jadikan kami di antara orang-orang Yang Kau ikhlaskan untuk memperoleh cinta dan kasih-Mu Yang Kau rindukan untuk […]